Cawapres Nomor Urut 02 Menyebut Bahwa PAN dan Prabowo-Sandi Siap Meraih Kemenangan
Cawapres Nomor Urut 02 Menyebut Bahwa PAN dan Prabowo-Sandi Siap Meraih Kemenangan       Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) yakni Zulkifli Hasan dan  Cawapres Sandiaga Uno terus melakukan pergerakan menyapa warga Jawa  Barat (Jabar). Setelah Subang, Majalengka, Kuningan, Ciamis, Tasik,  Garut dan Bandung, rombongan bergerak ke Sumedang.    Ribuan warga Sumedang menyambut kedatangan Zulkifli Hasan dan  Sandiaga Uno untuk mendeklarasikan Relawan Jawa Barat yang Memilih  Prabowo-Sandi atau JAMIL PAS kepada ribuan warga yang hadir, Zulkifli  Hasan berbagi rumus 212 untuk Pemilu dan Pilpres 2019 nanti, Rabu  (17/10/2018).    “Bapak Ibu pastinya masing ingat kan Aksi Damai 212. Nah Pemilu nanti  rumusnya juga 212. Capres pilih nomor 02 Prabowo-Sandi dan Partainya  PAN nomor 12. Cocok ya?,” kata Zulkifli yang langsung disambut antusias  warga Sumedang.    Zulkifli Hasan yang juga Ketua MPR ini menjelaskan bahwa ada hubungan  erat antara Aksi Damai 212 dengan Capres-Cawapres yakni Prabowo...